1. Siapkan gambar untuk favicon. Anda bisa menggunakan editor foto seperti Photoshop untuk membuat logonya, saya menggunakan adobe photoshop
2. Buat ukuran 20x20 px di Photoshop. Menurut saya ukuran maksimal untuk tinggi icon agar terlihat proporsional adalah 30 pixel.
3. Setalah selesai membuat gambar, save dengan type format GIF,ICO,JPEG dan PNG. Untuk gif bisa dibuat untuk animasi, saya memakai JPEG.
4. Upload gambar Flickr atau dari Picasa dan dapatkan link direct downloadnya. Contoh saya mengguanakan http://www.iconj.com/ico/5/2/52ln3xnhds.ico
Anda dapat mengupload file favicon ke :
1. http://www.iconj.com/favicon_hosting.php
2. http://www.picpanda.com
3. http://www.fileden.com
4. http://mirrorimg.net
5. http://www.imageboo.com
5. Login ke Dashboard blogspot anda, masuk ke menu template lalu edit html
6. Cari kode
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<b:skin><![CDATA[
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<b:skin><![CDATA[
(agar lebih mudah gunakan CTRL + F)
7. Copykan kode diantara kedua kode diatas
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<link rel="shortcut icon" href="http://www.iconj.com/ico/5/2/52ln3xnhds.ico" type="image/x-icon" />
<b:skin><![CDATA[
(tulisan yang tercetak tebal dan berwarna biru diatas adalah alamat file
gambar yang tadi sudah anda upload, ganti dengan kode gambar anda.
8. Save template, lihat perubahan yang terjadi (View Blog)
Semoga bermanfaat :D
Klo menurut agan2 sekalian artikel ini bagus, jgn lupa di share buat kawan2 kita :)
Klo menurut agan2 sekalian artikel ini bagus, jgn lupa di share buat kawan2 kita :)
0 comments:
Posting Komentar